Kecantikan – Tips Melindungi Kulit Dalam dan Luar dari Matahari. Agar tetap sehat dan cerah, kulit butuh perlindungan dari sinar matahari. Seperti diketahui, sinar matahari mengandung sinar ultraviolet (UV) A dan B yang bisa menyebabkan aneka masalah pada kulit. Sinar UV B akan diserap kulit sekitar lima persen, sehingga mengakibatkan kulit terbakar. Sedangkan sinar UV…