Kecantikan – Dalam setiap momen dan aktivitasnya, perempuan ingin terlihat selalu cantik. Sayangnya, tidak semua perempuan memiliki kulit wajah yang sehat, putih, dan mulus. Kulit wajah yang tidak mulus menyebabkan riasan wajah jadi tak merata, sehingga mengganggu penampilan. Nah, untuk mengatasinya, Anda bisa menggunakan foundation atau alas bedak terlebih dulu. “Foundation memang berguna untuk membuat…