Siapa yang tidak mengenal Sebastian Gunawan. Perancang lokal Indonesia yang telah lama malang melintang di dunia fashion ini bukan hanya dikenal di tingkat nasional melainkan internasional. Berbagai busana eksklusif lahir dari tangan dingin lelaki yang akrab dipanggil Seba ini. Kali ini sang perancang mengambil terobosan berani. Bukan berkolaborasi dengan perancang lain, tetapi Seba memilih Oriflame…