Kecantikan – Ladies, jika Anda penyuka kopi, maka mungkin Anda akan lebih mencintai minuman ini lagi jika mengetahui betapa banyaknya yang bisa dilakukan dengan ampas kopi hasil seduhan Anda pagi atau sore ini. Seperti dilansir dari naturallivingideas.com, ada banyak cara untuk bisa memanfaatkan ampas kopi untuk kecantikan kulit Anda. Tidak percaya? Ini dia beberapa di…